Megapolitan

Transjakarta Rute 10M Bakal Beroperasi Kembali Akhir Maret 2024 Usai Ditolak Sopir Angkot

JAKARTA, BuletinKompas – PT Transportasi Jakarta menargetkan layanan Transjakarta rute Pulo Gadung-Kantor Wali Kota Jakarta Utara via Tipar Cakung (10M) bakal kembali beroperasi pada akhir Maret 2024. “Terakhir kita rapat dengan Dinas Perhubungan DKI Jakarta sampai akhir bulan ini bisa diterbitkan SK uji coba sehingga kami bisa memulai operasi lagi,” kata Direktur Operasional dan Keselamatan PT Transjakarta Daud Joseph dalam …

Lanjut »

Viral Arahan Kapolri Perintahkan Kapolda Berantas Debt Collector, Ini Kata Mabes Polri

JAKARTA, BuletinKompas – Sebuah postingan viral di media sosial menggambarkan arahan Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo kepada seluruh Kapolda di Indonesia untuk menindak tegas debt collector. Postingan tersebut, yang diunggah oleh akun @seputarkotapalembang, menampilkan foto Kapolri dengan narasi perintah untuk menangkap debt collector atau mata elang. “Narasi dalam unggahan tersebut menyatakan bahwa Kapolri Jendral (Pol) memerintahkan kepada seluruh Kanit …

Lanjut »

Menko PMK: Idul Fitri Hampir Dipastikan Jatuh pada 10 April 2024

JAKARTA, BuletinKompas – Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menyampaikan, pemerintah telah memprediksi Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah akan jatuh pada Rabu 10 April 2024. Prediksi itu disampaikan Muhadjir Effendy sejalan dengan paparan persiapan yang disampaikan setelah rapat koordinasi lintas sektoral Operasi Ketupat 2024 di Hotel Bidakara, Jakarta, Senin (25/3/2024). “Idul Fitri hampir bisa …

Lanjut »

Siskamling Dilanjutkan di Kecamatan Cipayung

JAKARTA, BuletinKompas – Selama bulan Ramadan ini, jajaran tiga pilar bekerja sama dengan forum komunikasi ulama umaro (FK ULUM) Kecamatan Cipayung dan warga terus meningkatkan keamanan lingkungan (Siskamling). Menurut Panangaran Ritonga, Camat Cipayung, siskamling ini dibuat untuk menjaga keamanan dan ketertiban dan mencegah tawuran warga saat jelang dan usai sahur. Untuk meningkatkan semangat warga, Ritonga mengatakan bahwa dia dan anggota …

Lanjut »

Polri Meminta Masyarakat Memanfaatkan Mudik Gratis, Imbau Tak Mudik Pake Motor

JAKARTA, BuletinKompas – Polisi mengimbau orang agar tidak menggunakan sepeda motor saat mudik Lebaran 2024. Sebaliknya, mereka disarankan untuk menggunakan 400 bus gratis yang disediakan oleh Korps Bhayangkara. Dalam keterangannya pada Sabtu, 23 Maret 2024, Brigjen Pol Trunoyudo Wisnu Andiko, Karo Penmas Divisi Humas Polri, menyatakan, “Polri mengajak masyarakat bagi yang akan melakukan mudik terutama yang menggunakan roda dua agar …

Lanjut »

Diguyur Hujan Semalaman, 4 RT dan 23 Ruas Jalan di DKI Jakarta Tergenang

JAKARTA, BuletinKompas – Hujan mengguyur wilayah DKI Jakarta sejak Jumat (22/3/2024) dini hari. Kondisi ini pun mengakibatkan sejumlah ruas jalan dan pemukiman warga tergenang air. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta melaporkan setidaknya ada empat Rukun Tetangga (RT) dan 23 ruas jalan yang dilanda genangan. Data itu dihimpun oleh BPBD DKI Jakarta hingga pukul 08.00 WIB. “Genangan saat ini …

Lanjut »

Puncak Arus Mudik Lebaran Jatuh Sabtu 6 April 2024, Siap-siap Macet!

JAKARTA, BuletinKompas – PT Jasa Marga (Persero) Tbk memperkirakan puncak arus mudik Lebara 2024 akan jatuh pada H-4 atau Sabtu 6 April 2024. Sedangkan untuk arus balik Lebaran, Jasa Marga memperkirakan puncak arus balik jatuh H+5 atau Senin 15 April 2024. Corporate Communication & Community Development Group Head Jasa Marga Lisye Octaviana menjelaskan, Jasa Marga memprediksikan pada puncak arus mudik …

Lanjut »

Polda Metro Jaya Ingatkan KJP Pelajar yang Ikut Tawuran Akan Dicabut

JAKARTA, BuletinKompas – Polda Metro Jaya mengancam akan mencabut Kartu Jakarta Pintar (KJP) apabila pelajar ikut tawuran tertama pada saat ramadhan. “Komitmen Polda Metro Jaya untuk berkomunikasi dengan Pemprov juga untuk memberikan rekomendasi pencabutan Kartu Jakarta Pintar,” ujar Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi di Jakarta, Selasa, (19/3/2024). “Waktu itu di Jakarta Selatan juga kita …

Lanjut »

Anies Tegaskan Tak Akan Maju Pilkada DKI Jakarta: Itu Upaya Geser Percakapan Pilpres

JAKARTA, BuletinKompas – Calon presiden (capres) nomor urut satu Anies Baswedan, menegaskan tidak akan maju sebagai calon gubernur (cagub) dalam gelaran pemilihan kepala daerah atau Pilkada DKI Jakarta 2024. Anies mengatakan, isu dirinya maju Pilkada DKI Jakarta 2024 sebagai upaya menggeser pembicaraan ihwal pemilihan presiden (Pilpres) 2024 yang belum tuntas. Hal ini disampaikan Anies kepada wartawan dalam kunjungannya ke Sumatera …

Lanjut »

Jalan Gatot Subroto ke Slipi Dialihkan, Imbas Demo Depan Gedung DPR

JAKARTA, BuletinKompas – Ditlantas Polda Metro Jaya memutuskan untuk mengalihkan arus lalu lintas dari Jalan Gatot Subroto ke arah Semanggi dan ke Slipi. Imbas aksi unjuk rasa yang digelar beberapa elemen masyarakat, khususnya di depan gedung DPR RI, Selasa (19/3/2024). Dengan pengalihan ini, Kabag Ops Ditlantas Polda Metro Jaya, AKBP Dermawan Karosekali mengimbau agar pengendara bisa mencari rute alternatif lain, …

Lanjut »