Peneliti PSHK Sebut Pembahasan RUU DKJ Tak Perlu Buru-buru, Minta Transparan

JAKARTA, BuletinKompas – Pusat Studi Hukum dan Kebijakan (PSHK) Indonesia meminta pembahasan Rancangan Undang-Undang Daerah Khusus Jakarta (RUU DKJ) oleh DPR dan Presiden Joko Widodo tidak perlu dilakukan secara terburu-buru dan serampangan. PSHK mendorong DPR dan Presiden tetap mengedepankan pembahasan dilakukan secara komprehensif dan akuntabel, dengan proses transparan dan melibatkan partisipasi publik yang bermakna. BACA … Continue reading Peneliti PSHK Sebut Pembahasan RUU DKJ Tak Perlu Buru-buru, Minta Transparan